Penulisan buku ini dilatarbelakangi oleh keinginan untuk ikut berpartisipasi merangsang minat para siswa mempelajari ilmu ekonomi tersebut, di samping juga dimaksudkan untuk menyediakan buku yang bermutu untuk dipelajari.
Keunggulan dari buku ini adalah adanya berbagai fitur daslam setiap bab,misalnya: Profil Tokoh, Diskusi Yuk, Ayo Bereksperimen, Ayo Berlatih, dan lain sebagainya.
NULL
NULL
NULL
NULL
Dalam mempelajari ekonomi pada masa kini, siswa diharapkan dapat mengoptimalkan segala sesuatu yang ada dilingkungannya sebagai fasilitas belajar yang konkrit, seperti gambar, label, keluarga, lingkungan, elektronik, organisasi, jawatan/dinas yang ada, dan lain-lain nya.
Dengan bermodalkan ketekunan, kejelian, dan kreativita, barang bekas yang ada di sekitar kita ternyata dapat menghasilkan karya yang indah dan mempunyai nilai ekonomis tinggi.